Minggu, 17 Juli 2011

Administrasi Pendidikan



KEGIATAN ADMINISTRASI PENDIDIKAN
1.      ADMINISTRASI PEMBIAYAAN
Kebijakan dalam pengadaan dan penggunaan kebijakan dalam pengadaan dan penggunaan keuangan untuk mewujudkan kegiatan organisasi. Budget cyclus prosesnya adalah:
1. Pase perencanaan
2. Pse pelaksanaan
3. Pase Pertanggungjawaban
2.      ADMINISTRASI PESERTA DIDIK
Kegiatan  administrasi siswa yang penting adalah:
1.      Penerimaan siswa baru
2.      Katausahaan siswa
3.      Pengelompokan siswa
4.      Pengelolaan BP
5.      Pengelolaan OSIS
3.      ADMINISTRASI BIMBINGAN DAN PENYULUHAN
1.      Pengelolaan waktu bimbingan dan penyuluhan
2.      Pengelolaan petugas bimbingan dan penyuluhan
3.      Data pendukung bimbingan dan penyuluhan
4.      ADMINISTRASI  HUBUNGAN SEKOLAH DAN MASYARAKAT
Fungsinya adalah:
1.      Menciptakan hubungan yang efektif dan harmonis antara institusi dan masyarakat.
2.      Menunjang, mengamankan dan melaksanakan setiap kebijaksanaan pemimpin lembaga.
Tujuannya adalah:
1.      Meningkatkan hubungan erat yang serasi, kerjasama, dan tanggung jawab bersama antara keluarga masyarakat dan pemerintah.
2.      Membantu kelancaran pendidikan dengan tidak mencampuri urusan teknik pengajaran.
5.      ADMINISTRASI KEPEMIMPINAN PENDIDIK
Kepemimpinan adalah kemampuan dan kesiapan yang dumiliki oleh seseorang untuk dapat mempengaruhi, mendorong, mengajak, menuntun, menggerakan, mengarahkan oaring atau kelompok.
6.      ADMINISTRASI EVALUASI PROGRAM PENDIDIKAN
Evaluasi adalah proses yang menentukan sampai sejauh mana tujuan pendidikan dapat dicapai. Langkah-langkah penilaian adalah:
1.      Perumusan tentang apa yang hendak dinilai
2.      Penetapan criteria untuk mempertimbangkan apapun yang akan dinilai itu.
3.      Penetapan tentang data.
4.      Interpretasi data.
Pelaksanaan penilaian adalah:
Ulangan harian, ulangan akhir catur wulan, ulangan umum kenaikan kelas, tugas-tugas tertentu, tugas ekstarkulikuler dan Ujian akhir.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar